S P C E.com – Ketika koneksi jaringan nirkabel (WiFi) buruk
tentunya bisa membuat orang merasa bosan dan juga tertekan apa bila internet
merupakan bagian dari kehidupan sehari – hari seseorang, mulai dari hiburan
maupun yang lainnya. Nah, tentunya Anda tidak usah panic bila koneksi WiFi di
rumah anda tiba – tiba terhambat, jika mengalami seperti ini langkah awal yang
harus anda lakukan yaitu mengecek ke adaan Router WiFi yang anda miliki.
Namun tahukan anda ??? Apabila
posisi, anda meletakkan router dapat berpengaruh terhadap koneksi pada kekuatan
sinyal WiFi ? posisinya saja dapat berpengaruh, apalagi dalam pengaturan
setting WiFi tersebut.
Namun anda tidak usah khawatir
saya telah menyiapkan beberapa tips di bawah ini yang bisa anda ikuti tentunya,
mudah – mudahan dapat untuk mengatasi masalah WiFi yang terjadi terhadap anda
saat ini.
1. Cek terlebih dahulu Posisi Router yang anda miliki
Pada saat mengecek posisi
Router merupakan hal yang sepele, namun efeknya bisa berpengaruh, karna router
bekerja mengirim sinyal kesemua arah, oleh sebab itu, anda seharusnya
meletakkan posisi router tepat pada di bagian tengah ruangan di rumah anda,
maupun di kantor anda.
Apabila anda meletakan router
sembarang misalnya di samping jendela, atau berdekadan dengan dinding rumah
anda sendiri, maka sinyal akan terbuang ke luar rumah dengan sia – sia, bahkan
bisa jadi, sinyal yang keluar tersebut akan di pakai oleh orang yang tidak
bertangung jawab. Dan tidak menjangkau seluruh bagian ruangan pada rumah anda.
2. Jangan letakkan Router di tempat yang rendah (lantai)
Untuk Mendapat sinyal yang
baik, maka letakan router di tempat yang tinggi. Contonya letakan router di
atas meja atau bisa saja di atas lemari (tentunya lebih baik). Meletakan router
di tempat tinggi tentunya akan menguntungkan karena Router nirkabel mengirim
sinyalnya yang sipatnya kebawah. Jika di letakan di lantai tentunya sinyal yang
di kirim dari Router tersebut tidak bisa merambat dengan baik kesemua arah.
3. Letakkan router di tempat khursus
Agar sinyal wifi di rumah anda
kuat maka letakkan router tersebut di tempat yang khusus, sebaiknya letakkan router
wifi dimana anda sering menempati ruangan di rumah anda sendiri.
4. Pilihlah tempat yang terbuka
Sebenarnya sinyal router dapat
terpengaruh dengan benda asing, yang dapat menyerap sinyal router itu sendiri,
sehingga kinerja router menjadi lambat alias tidak normal dan juga optimal. Untuk
mengatasinya sebaiknya Anda tidak meletakan router di tempat yang di batasi
dinding tebal. Usahakan posisi router terlihat dari mana saja dan jauh dari
himpitan benda apapun.
5. Jauhkan Dari Alat Elektronik lain
Jauhkan Router anda dari benda
yang dapat mengganggu sinyal wifi itu sendiri, seperti radio HT, microwave,
telepon tampa kabel, dan juga televise serta prangkat elektronik apapun yang dapat
memancarkan sinyal elektromagnetik. Yang dapat mempengarahi sinyal wifi itu
sendiri.
6. Atur Antena Agar berdiri tegak lurus
Usahan pada saat menyeting antenna
router, pastikan antennanya tegak lurus. Karna jika anda membuat posisi seperti
ini maka sinyal dari router tersebut akan terpancarkan ke segala arah secara
horizontal. Tentunya sinyalnya akan menjangkau ke seluruh bagian ruangan.
7. Priksa kekuatan sinyal pada laptop anda sendiri
Periksa kekuatan sinyal pada
router wifi anda, menggunakan sejumlah aplikasi yang tidak asing lagi yaitu Cloudcheck atau Amped, yang dapat digunakan untuk keperluan memeriksa kekuatan sinyal
pada router wifi.
8. Atur Piranti lunak router itu sendiri
Saya rasa dipoin nomor lapan
ini yang paling penting yang harus anda perhatikan, karna dipoin lapan ini anda
bisa mempercepat koneksi WiFi dengan cara memasukkan pengaturan tertentu pada
piranti lunak router. Agar dapat menuju jalur akses piranti lunak tersebut bisa
dibuka dengan alamat ip khusus. Bisanya IP khusus tersebut tertulis di box router
itu sendiri.
Setelah memasuki kedalam menu
pengaturan router wifi, maka anda bisa mengubah channel frekuensi router itu
sendiri, biasanya channel yang khualitasnya baik yaitu channel 14 dan 1,6 dan
juga 11. Karna channel tersebut cenderung minim gangguan karena jarang
besinggunggan atau bentrok dengan channel yang di gunakan orang lain.
Selain pengaturan channel,
anda juga harus mengecek pemutakhiran firmware terbaru dari router itu sendiri,
biasanya setiap pabrik router atau pembuat router akan mengeluarkan
pemutakhiran firmware untuk meningkatkan kinerja router tersebut.
9. Lakukan Speed test pada router
Untuk mengetahui letak masalah
kenapa wifi anda lelet, lakukan speed test pada router itu sendiri dengan cara,
pertama lakukan browser internet menggunakan koneksi wifi, kemudian lakukan
lagi dengan hal sama, namun akan tetapi menggunakan kable LAN, jika anda merasa
keduanya koneksinya buruk, ber arti masalahnya pada penyedia layanan internet
di tempat anda.
10. Beli Router Baru
Poin sepuluh ini merupakan
jalan terakhir, bilamana anda sudah memastikan, merasa koneksi dari penyedia
layanan internet tidak bermasalah. Maka Beli-lah router wifi yang baru yang
khualitasnya baik.
Baik para pembaca setia S P C
E.com semoga artikel yang satu ini bermanfaat buat anda, dan dapat juga
bermanfaat buat orang lain.
Baca Artikel Beriktunya
Comments0
Ketentuan berkomentar disini, maupun berkomentar di Comments Plugin facebook:
1. Dilarang menautkan link aktif maupun mempastekan link mati
2. Dilarang berkomentar di luar topik (OOT),
3. Dilarang promosi, dan komentar-komentar yang tidak sopan yang anda tidak sukai juga
4. Komentar Kurang sopan, jadi komentar seperti itu tidak di tampilkan. pastinya akan di hapus
5. Terima Kasih Atas perhatiannya.
Provisions comments here, nor commented on Comments Plugin Facebook
1. It is forbidden to link active link and paste mem dead link
2. Prohibited commented off-topic (OOT),
3. The promotion is prohibited, and the comments were disrespectful that you do not like too
4. Comments Less politely, so comments like that are not in the show. certainly will be deleted
5. Thank you for your attention.